top of page

Petik Durian Medan Bikin Outing Perusahaanmu Jadi Memorable


petik durian medan

Durian Medan, buah ikonik yang menjadi simbol kota Medan, menarik perhatian wisatawan untuk merasakan sensasi Wisata Petik Durian. Wisata ini menawarkan pengalaman unik di alam tropis dengan mengajak wisatawan untuk merasakan sendiri momen berpetik durian segar dari pohonnya. Durian Medan, juga dikenal sebagai "raja buah-buahan", memiliki profil khas yang membedakannya dari jenis durian lainnya. Buah ini memiliki daging tebal dengan rasa manis dan creamy serta aroma yang khas. Selain sebagai makanan lezat, durian juga memiliki makna budaya yang dalam bagi masyarakat Medan. Namun, reputasinya yang terkenal sebagai "buah berbau" menimbulkan tantangan di kancah pariwisata.


Wisata Petik Durian memberikan kesempatan bagi wisatawan untuk merasakan suasana pertanian durian yang asli. Mereka dapat mengunjungi kebun-kebun durian yang tersebar di Medan dan menyaksikan secara langsung proses pertanian dari penanaman hingga pemanenan. Puncak pengalaman adalah saat wisatawan bisa berpartisipasi dalam petik durian sendiri dan menikmati buah segar langsung dari pohonnya. Wisata Petik Durian tidak hanya sebatas petik buah, tetapi juga melibatkan berbagai aktivitas menarik. Wisatawan dapat berkeliling kebun durian untuk mengenal lebih dekat berbagai jenis durian dan metode pertanian yang digunakan. Mereka juga bisa menikmati rasa durian segar dan mencoba berbagai makanan dan minuman berbahan durian yang lezat.

petik durian medan

Inilah yang dimaksud dengan experiential tourism. Dikalangan dunia saat ini mulai tren dengan apa yang dienal dengan experiential tourism atau berwisata secara ekspriensial. Elemen pariwisata tidsk semata menjadi obyek foto saja melainkan harus mampu menjadi atraksi wisata yang mampu melahirkan pengalaman baru bagi wisatawan. Dari pengalaman baru inilah para wisatawan dapat belajar melalui nilai-nilai baru yang baru nsja didapatkannya. Bila cara berwisata ini diterapkan dalam outing perusahaan tentu saja perusahaan akan berpotensi mendapatkan hal lain selain berwisata. Peningkatan kapasitas dari peserta outing perusahaan otomatis terjadi dengan cara-cara yang mengasyikkkan. Cukup menarik bukan benefit dari investasi yang dilakukan ?

petik durian medan

Bila dikupas lebih dalam sedikit pasti kamu tertarik membuat petik durian medan ini menjadi pilihan untuk outing perushaanmu di kota medan. Petik durian medan ini biasanya menjadi atraksi wisata di kota medan. Kebanyakan kamu diajak mengunjungi lapak penjual durian medan, menghabiskan sekian lama waktu sambil meikmati durian medan yang terkenal itu. Namun tidak begitu dengan konsep berwisata ala eksperiensial, Kamu akan diajak langsung ke kebun durian kebun durian dan memetik sendiri buahnya untuk kamu nikmati bersama peserta outing lainnya, bagi perancang outing yang kreatif,proses petik durian medan ini dapat dirancang sebuah rule of games sehinggga petik durian medan ini tidak sebatas wisata kuliner tapi bisa dijadikan sessi team building yang bermafaat bagi peserta outing perusahaan.



8 tampilan
Artikel Terkait
bottom of page